Pages

Thursday, September 29, 2011

Merubah file PDF ke Word secara Online

Seperti yang pernah saya tulis sebelumnya tentang merubah file PDF ke Microsoft Word menggunakan Hello PDF ternyata ketika mencoba merubah file pdf ke word banyak menemui kendala yaitu tidak sempurnanya hasil word (.doc) yang di inginkan. Apabila file pdf mempunyai gambar dan tabel kadang hasil di word nya tidak muncul. Salah satu alternatif lain untuk meruah file pdf ke Microsoft Word adalah menggunakan pdftoword.com.

Jadi dengan pdftoword.com kita merubah file PDF Ke Microsoft Word secara online, kelebihan pdftoword.com ini merubah bisa merubah ke file .doc atau .rtf, merubah file dari pdf ke word juga cepat, dan bisa merubah file dalam bentuk gambar atau tabel. Nanti hasil file word nya di kirim ke email kita.

Berikut cara-cara Merubah File PDF Ke Microsoft Word Secara Online :

1. Buka situs http://www.pdftoword.com/

2. Step 1 : Klik Browse kemudian pilih file PDF yang ingin dirubah
Step 2 : Pilih apakah ingin dirubah ke .DOC atau .RTF
Step 3 : Masukan email anda, lalu klik Convert

3. Proses upload dari file pdf, jangan tutup dulu jendela browser anda!

4. Proses convert file pfd ke word

5. Tunggu beberapa saat lalu coba cek email anda untuk mendownload dokumen word

Selamat mencoba...


Note: selanjutnya tunggu postingan yang menarik, tetap stay tuned on Blog Pribadinya Adel...hehehe

Artikel yang Berkaitan

No comments:

Post a Comment